Deskripsi Proses Fisis Lahan Perbukitan Pulau Para untuk Pembelajaran Ketersediaan Air Bersih
Oktober 16, 2023
Alsriani Salomi Laira, Marianus Marianus

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh
Deskripsi Proses Fisis Lahan Perbukitan Pulau Para untuk Pembelajaran Ketersediaan Air Bersih Image
Abstrak

Lingkungan sekitar terdapat banyak fakta dan fenomena yang dapat dimanfaatkan oleh guru sebagai sumber belajar bagi siswa. Karakteristik lahan dan proses fisis masuknya air hujan ke dalam permukaan tanah dapat digali konsep-konsep fisikanya untuk menjadi materi pembelajaran. Penulisan buku ini bertujuan untuk mengukur, menganalisis dan mendeskripsikan proses fisis infiltrasi dan erosi permukaan serta merancang dan mengimplementasikan kegiatan pembelajaran di luar kelas. Penulisan buku ini menggunakan metode analisis deskriptif. Luaran dari temuan ini menunjukkan proses infiltrasi tercepat adalah pada lahan berumput dan potensi erosi terbesar pada lahan terbuka. Hasil pengukuran infiltrasi dan erosi permukaan dihubungkan dengan konsep sains yang berdasarkan fakta fenomena, diimplementasikan kepada siswa dengan bentuk penilaian kemampuan proses dan capaian belajar kelompok siswa dilihat pada hasil rata-rata, sedangkan untuk tingkat keragaman variasi skor antar fakta dan fenomena secara keseluruhan dilihat dari nilai varians. Hasil temuan ini menjadi bahan ajar sebagai pendukung rancangan pembelajaran sains yang memanfaatkan alam sekitar dalam bentuk pembelajaran tematik.

Teks lengkap
Show more arrow
 
Lainnya dari repositori ini
Strategi Jitu Penyusunan AKM dan Survei Karakter Tingkat Pendidikan Dasar (MI/SD)
Strategi Jitu Penyusunan AKM dan Survei Karakter Tingkat Pendidikan Dasar (MI/SD) Image
Lembaga Penjamin Simpanan
Lembaga Penjamin Simpanan Image
Tindakan Hukum Pemerintah Kota Jayapura terhadap Juru Parkir Liar
Tindakan Hukum Pemerintah Kota Jayapura terhadap Juru Parkir Liar Image
🧐  Jelajahi semua dari repositori ini

Metrik

  • Eye Icon 0 views
  • Download Icon 0 kali diunduh
Metrics Icon 0 views  //  0 kali diunduh